Mohon cantumkan keterangan warna Tas Kamera yang diorder. Apabila tidak mencantumkan keterangan kami kirim barang sesuai stock yang ada dan barang tidak dapat ditukar
Pengiriman tas kamera setiap hari Senin s/d Jumat pukul 15.00, hari Sabtu pukul 13.00. Order di atas jam tersebut akan diproses pada hari kerja terdekat. Kami tidak melakukan pengiriman di hari Minggu dan tanggal merah.
Meski tas kamera dikirim dari yang sama dengan transaksi, tetapi kami baru bisa menginformasikan nomor resi pada besoknya. Pengiriman di hari Sabtu nomor resi akan diupdate di hari Senin.
Karena pengiriman dilakukan oleh pihak ketiga, maka pembeli menyetujui tanggung jawab pengiriman ada di pihak jasa pengiriman. Segala masalah pengiriman seperti keterlambatan adalah tanggung jawab jasa pengiriman. Meskipun demikian, tim kami akan berusaha membantu mengatasi permasalahan pengiriman.
Pembeli harap teliti membaca keterangan produk tas kamera. Kami tidak menerima keluhan karena ukuran atau warna ternyata tidak cocok. Jika ada yang kurang jelas silakan tanyakan, kami dengan senang hati melayani.
Barang yang sudah dibeli tidak bisa dikembalikan.
KETENTUAN GARANSI TAS KAMERA QUARZEL
1. Garansi tas kamera yang di maksud adalah garansi reparasi bukan penggantian barang, kecuali barang tersebut catat produksi.
2. Garansi reparasi meliputi jahitan dan resleting tas kamera
3. Garansi hanya berlaku 1 s/d 3 tahun dari tanggal pembelian (tergantung jenis tas kamera )
4. Pembeli dari luar Bandung apabila mau melakukan klaim garansi, ongkos kirim & ongkos kirim kembali dari toko ke pembeli ditanggung pembeli.